Monday 28 October 2013

Cara Memasang Iklan Google Adsense Melayang di Blogs

17 comments

Google AdseseSaya sering melihat iklan yang melayang di sebuah blog dan sering kali saya mengekliknya karena mungkin saya risih melihatnya atau justru sebaliknya, saya tertarik untuk melihatnya. Sehingga posisi iklan melayang di udara memang sangat bagus untuk meningkatkan jumlah klik iklan kita.

Hanya saja, apakah cara ini menyalahi T O S Google Adsense atau iklan lainnya, saya juga kurang tahu. Menurut saya, selama kita tidak menjebak visitor, kita tidak akan bermasalah. Baiklah, tanpa basa-basi lagi, mari saya jelaskan langkah-langkah memasang iklan google Adsense melayang di Blogs:

 

Pertama, login ke akun blog kalian,

Kedua, masuk ke menu Layout atau Tata Letak

Ketiga, pilih Add Gadget, terserah mau di sidebar, footer, hasilnya sama saja, karena hasilnya akan melayang di udara.

Keempat, salin kode berikut ini:

Meletakkan Iklan Melayang di Kiri Blog

<!-- floating ads idebangga.blogspot.com -->
<script type='text/javascript'>
$(document).ready(function() {
$('img#closed').click(function(){
$('#btm_banner').hide(90);
});
});
</script>

<script type="text/javascript">var a=navigator,b="userAgent",c="indexOf",f="&m=1",g="(^|&)m=",h="?",i="?m=1";function j(){var d=window.location.href,e=d.split(h);switch(e.length){case 1:return d+i;case 2:return 0<=e[1].search(g)?null:d+f;default:return null}}if(-1!=a[b][c]("Mobile")&&-1!=a[b][c]("WebKit")&&-1==a[b][c]("iPad")||-1!=a[b][c]("Opera Mini")||-1!=a[b][c]("IEMobile")){var k=j();k&&window.location.replace(k)};
</script><script type="text/javascript">
if (window.jstiming) window.jstiming.load.tick('headEnd');
</script>

<!--start: floating ads idebangga.blogspot.com-->
<div id="teaser2" style="width:autopx; height:autopx; text-align:left; display:scroll;position:fixed; bottom:0px;left:0px;">

<div>
<a href="#" id="close-teaser" onclick="document.getElementById('teaser2').style.display = 'none';" style="cursor:pointer;"><center>
<img src='https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhsoIEk3ayNDcWTjW9Udj2-GMHfag5WlT2fjgofU2HYEAdVLnAUPw3tJ0GLunjPHFjEvQ5GOWcy31jThEQh-TrCz-0ztwI-i6ZV9nIpPCcn68V8FEbSLs1E4_bF3Eoo3hUXZBoVB8RjW6rV/s1600/PhoXo2.png'/></center>
</a></div>
<!--Mulai Iklan Kiri-->

LETAKKAN SCRIPT IKLAN DISINI

<!--Akhir Iklan Kiri-->
</div>
<!--end: floating ads idebangga.blogspot.com-->

Meletakkan Iklan Melayang di Kanan Blog

<!--start: floating ads idebangga.blogspot.com-->
<div id="teaser3" style="width:autopx; height:autopx; text-align:right; display:scroll;position:fixed; bottom:0px;right:0px;">

<div>
<a href="#" id="close-teaser" onclick="document.getElementById('teaser3').style.display = 'none';" style="cursor:pointer;"><center>
<img src='https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhsoIEk3ayNDcWTjW9Udj2-GMHfag5WlT2fjgofU2HYEAdVLnAUPw3tJ0GLunjPHFjEvQ5GOWcy31jThEQh-TrCz-0ztwI-i6ZV9nIpPCcn68V8FEbSLs1E4_bF3Eoo3hUXZBoVB8RjW6rV/s1600/PhoXo2.png'/></center>
</a></div>
<!--Mulai Iklan Kanan-->

LETAKKAN SCRIPT IKLAN DISINI

<!--Akhir Iklan Kanan-->

</div>
<!--end: floating ads idebangga.blogspot.com-->
<!-- end: floating ads idebangga.blogspot.com –>

Meletakkan Iklan Melayang di Tengah Bawah Blog

<!--start: floating ads idebangga.blogspot.com-->
<div id="teaser4" style="width:autopx; height:autopx; text-align:left; display:scroll;position:fixed; bottom:0px;">

<div>
<a href="#" id="close-teaser" onclick="document.getElementById('teaser4').style.display = 'none';" style="cursor:pointer;"><center>
<img src='https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhsoIEk3ayNDcWTjW9Udj2-GMHfag5WlT2fjgofU2HYEAdVLnAUPw3tJ0GLunjPHFjEvQ5GOWcy31jThEQh-TrCz-0ztwI-i6ZV9nIpPCcn68V8FEbSLs1E4_bF3Eoo3hUXZBoVB8RjW6rV/s1600/PhoXo2.png'/></center>
</a></div>
<!--Mulai-->

LETAKKAN SCRIPT IKLAN DISINI

<!--Akhir-->
</div>
<!--end: floating ads idebangga.blogspot.com-->

Meletakkan Iklan Melayang di Tengah Atas Blog

<!--start: floating ads idebangga.blogspot.com-->
<div id="teaser4" style="width:autopx; height:autopx; text-align:left; display:scroll;position:fixed; top:0px;">

<div>
<a href="#" id="close-teaser" onclick="document.getElementById('teaser4').style.display = 'none';" style="cursor:pointer;"><center>
<img src='https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhsoIEk3ayNDcWTjW9Udj2-GMHfag5WlT2fjgofU2HYEAdVLnAUPw3tJ0GLunjPHFjEvQ5GOWcy31jThEQh-TrCz-0ztwI-i6ZV9nIpPCcn68V8FEbSLs1E4_bF3Eoo3hUXZBoVB8RjW6rV/s1600/PhoXo2.png'/></center>
</a></div>
<!--Mulai-->

LETAKKAN SCRIPT IKLAN DISINI

<!--Akhir-->
</div>
<!--end: floating ads idebangga.blogspot.com-->

Kemudian letakkan kode iklan kalian di “LETAKKAN SCRIPT IKLAN DISINI

Setelah itu, klik simpan, dan selesai…

 

Demikian yang dapat saya sampaikan pada kesempatan kali ini, terima kasih…

 

Referensi : Ide Bangga

Ditulis Oleh : Anonymous

Jazakumullahu khairan katsiiraa. Terimakasih atas kunjungan Pembaca yang budiman karena telah membaca artikel Cara Memasang Iklan Google Adsense Melayang di Blogs. Tak Lengkap Rasanya Jika Kunjungan Anda di Blog ini Tanpa Meninggalkan Komentar, untuk Itu Silahkan Berikan Kritik dan saran Pada Kotak Komentar di bawah. Anda boleh menyebarluaskan atau mengcopy artikel Cara Memasang Iklan Google Adsense Melayang di Blogs ini jika memang bermanfaat bagi anda, namun jangan lupa untuk mencantumkan link sumbernya. Terima Kasih, Salam Blogger! :)
Comments
17 Comments

17 comments:

  1. apa tidak pelanggaran TOS adsense gan ?

    ReplyDelete
  2. wah.... sangat bermanfaat gan.. iya apakah itu tidak melanggar TOS gan??

    ReplyDelete
  3. Makasih Bro , Tipsnya Kunjungi saya jga
    di www.desabombana.com

    ReplyDelete
  4. untuk mmastikan apkah Iklan mlayang dr GA diizinkan/tidak > https://support.google.com/adsense/answer/1354742?hl=id

    ReplyDelete
  5. wah mantab gan, saya masih pikir2 kalau pasang nanti kebanned,salam kenal ya
    http://www.volimaniak.com/

    ReplyDelete
  6. pengin coba takut kena semprot google

    ReplyDelete
  7. Izin coba ya suhu
    Jangan lupa untuk update trik yang lebih jitu lainnya :D
    Semoga berkah

    Salam sukses

    ReplyDelete
  8. Mantap Mastah Nitip link ya :) www.idandroid.info

    ReplyDelete
  9. Thx infonya gan www.barisan.info

    ReplyDelete
  10. mkasi infonya portal-islami.com

    ReplyDelete
  11. Makasih infonya gan

    titip blogwalkingn ya

    web berita terlengkap www.infokampus.online, www.infoharian.online, Faktaharian.xyz

    kalau mau cari Referensi soal UN gratis dan lengkap, atau materi les privat anak Tk atau SD bisa ke www.carisoal.me dan www.sinau.tech

    kalau mau cari Resep Masakan lengkap dengan Manfaat dan trik-trik nya ya di www.ommasakom.com

    ReplyDelete

Komentarlah dengan Bijak dan Santun

.